Tips Waktu Entry yang Akurat

Entry sangat penting dan menentukan hasil akhir dalam trading forex. Metode entry yang terukur dan effisien akan menentukan keberhasilan trading dalam jangka panjang. Banyak trader yang menganggap entry adalah hal yang mudah dilakukan dan tidak mencari kemungkinan entry yang terbaik untuk memperoleh hasil trading yang optimal. Entry yang tepat akan memberikan potensi risk/reward yang lebih baik termasuk penempatan stop loss yang memadai. Terdapat tiga petunjuk untuk entry di time frame H1 yaitu arah kecenderungan atau struktur candle. Jika arah kecenderungan mengarah ke bawah berarti fokus para trader adalah sell. Kedua, key level atau area kunci yaitu berupa support dan resistance. Para trader melihat apakah disebelah kiri terdapat benturan, jika terdapat benturan maka para trader menunggu terlebih dahulu biarkan breakout. Ketiga, tunggu trigger muncul. Trigger yang digunakan yaitu pola-pola candlestick. Dari banyaknya pola-pola candle yang paling pokok adalah doji, engulfing, hammer dan shouting star, dan harami. Simak video dibawah untuk mendapatkan informasi yang lebih jelas dan detail!

 


Note:

Apabila membutuhkan Free materi dan info lebih lanjut hubungi 03315106055.

Free materi soft copy hub wa admin 081258066174

Info Private/class trading premium berbayar (dibimbing selamanya sampai profit konsisten dan mandiri). Kunjungi akses langsung web kami www.wijayatrading.com

Comments

Popular posts from this blog

Tingkatan Seorang Trader

SNR, BEST TRADE STRATEGY!