Menggabungkan Analisa Teknikal Dan Fundamental, Peluang Profit Lebih Basar?

    Teknik analisis yang umum digunakan untuk trading yaitu Analisis Teknikal. Jenis analisis ini digunakan untuk membaca grafik harga, misalnya untuk menentukan trend arah pasar saat ini. Banyak trader yang menggunakan Analisis Teknikal saja sebagai panduan trading. Mereka beranggapan bahwa Analisis Teknikal saja sudah cukup untuk memandu bertransaksi saham, forex atau emas. Memang trading dengan Analisis Teknikal saja bisa jadi sudah cukup. Tetapi bagaimana apabila dilengkapi dengan Analisis Fundamental apakah akan lebih sempurna?

Di dalam trading saham, analisis fundamental bisa digunakan untuk memilih saham yang berfundamental baik. Sedangkan analisis teknikal digunakan untuk memilih waktu yang tepat untuk membeli atau menjualnya. Di dalam trading forex, Analisis Fundamental dapat digunakan untuk mengetahui kebijakan makro untuk suatu pair mata uang. Sedangkan Analisis Teknikal digunakan untuk memilih waktu yang tepat untuk membeli atau menjualnya.

    Analisa fundamental dan teknikal dapat digabungkan untuk memberikan strategi perdagangan holistik. Trader sering membandingkan perbedaan antara analisa fundamental dan teknikal, padahal memadukan kedua analisa tersebut memberikan manfaat positif. Meskipun tidak ada fakta pasti tentang gaya analisa mana yang lebih unggul, tapi menggabungkan keduanya dapat menghasilkan pilihan perdagangan yang lebih pasti.

Tonton video lengkap dan detailnya dibawah ini!

Note :

  • Apabila membutuhkan Free materi dan info lebih lanjut hubungi 03315106055.
  • Free materi soft copy hub wa admin 081258066174
  • Info Private/class trading premium berbayar (dibimbing selamanya sampai profit konsisten dan mandiri). Kunjungi akses langsung web kami www.wijayatrading.com


Comments

Popular posts from this blog

Tingkatan Seorang Trader

SNR, BEST TRADE STRATEGY!